Burung Kenari Kalitan adalah burung unik dengan postur tubuh kecil namun dapat bersuara dengan lantang dan durasi yang panjang.
Nama Kalitan diambil dari bahasa jawa alit yang berarti kecil.
Burung ini kini mulai banyak digemari oleh para pecinta burung kenari, kenapa ?
Karena selain unik dengan postur tubuh kecil, perawatan burung kenari kalitan ini juga relatif lebih mudah dibandingkan dengan burung kenari lainnya, seperti burung kenari kadal (lizard) atau burung kenari jenis lainnya.
5 Ciri Ciri Burung Kenari Kalitan

Dengan postur tubuh yang kecil, burung kenari kalitan ini sebenarnnya bisa dengan mudah dikenali secara kasap mata, tapi untuk lebih meyakinkan bahwa burung tersebut adalah burung kenari kalian, kamu bisa mengeceknya dengan 5 kriteria burung kenari kalitan berikut ini.
- Postur Tubuh Kecil berbeda dengan burung kenari pada biasannya.
- Sayapnya Pendek
- Suaranya Nyaring dan Panjang
- Memiliki Ekor yang relatif lebih panjang
- Saat sedang berkicau tubuhnya menjadi tagap.
Dengan ciri ciri sebagai mana diatas, kamu sudah bisa membedakan burung kenari kalitan dengan burung kenari jenis lainnya.
Baca Juga : Daftar 10 Jenis Burung Merpati Hias Termahal di Dunia, ada yang sampai milyaran rupiah!
Tips Merawat Burung Kenari Kalitan

Untuk cara merawat burung kenari kalitan pada dasarnya sama saja dengan perawatan burung kenari yang lainnya, jadi kamu tidak perlu repot atau bingung untuk bisa mengemabngbiakan burung kenari kalitan ini.
Selain itu untuk bisa meawatnya agar tetap sehat dan kuat, kamu perlu memperhatikan beberapa tips berikut ini.
1. Berikan Tempat Tinggal yang Luas
Sebagaimana habitat aslinnya yaitu alam yang membentang luas, burung kenari ini juga membutuhkan tempat tinggal yang luas, agar dirinnya bisa terbang kesana kemari tanpa terhalang oleh suatu apapun/
2. Mengontrol Kesahatan Burung
Ini yang jarang diperhatikan oleh para pecinta burung tanpa terkecuali!
Mengontrol kesahatan burung secara rutrin akan menjadikan burung kenari tersebut terjaga kondisinnya.
Selain itu dengan sering mengontrol kesahatan burung kenari juga bisa membuatnya menjadi lebih agresif dan dapat berkicau dengan lantang dan panjang/
3. Jauhkan dari Pemangsa
Di habitat aslinnya burung kenari ini juga berada didalam rantai makanan, dimana yang terkuatlah yang dapat berkuasa, sedangkan yang lemah hanya akan menjadi santapan makanan.
Begitu juga di dalam sangkar, selain menjaga kesahatan burung kamu juga perlu menjaga kenyamanan dan keamanannya, agar burung tersebut tetap merasa aman dan nyaman.
4. Berikan Makanan Terbaik
Berikan makanan terbaik, makanan terbaik bagi kenari kalitan ini adalah pokcoy dan sawi karena dengan mengkonsumi dua makanan ini secara rutin dapat meningkatkan tenaga bagi siburung kenari dan juga dapat memperpanjang suarannya.
Itulah hal hal yang bisa kamu lakukan untuk menjaga burung kenari kalitanmu tetap sehat.
Harga Burung Kenari Kalitan Terbaru 2022
Burung Kenari Kalitan adalah salah satu burung kenari yang luamyan mahal, harga perekornya mulai dari ratusan ribu sampe dengan jutaan rupiah.
Tapi baisannya burung kenari ini dijual dengan harga 150.000ribuan di pasaran, apabila burung kenari kalitan ini memiliki sertifikat baru hargannya bisa naik sampai dengan kejutaan rupiah.
Semoga bermanfaat, informasi mengenai burung kalitan ini ya, apabila kamu mendapati informasi terbaru mengenai burung kenari kalitan bisa langsung kontak admin bosburung.com agar nantinnya tulisan atau informasi kamu bisa di muat dan kamu mendaptakan fee/bayaran dari informasi tersebut terimakasih.
Originally posted 2021-11-16 09:08:29.